6 Cara Menaikkan Page Speed Website
Page speed website adalah salah satu faktor penting yang harus diperhatikan dalam mengelola sebuah website authority yang bisa menghasilkan pasif income. Hal ini karena page speed sangat berpengaruh pada kualitas dan pengalaman pengguna yang mengunjungi website tersebut. Mengapa Page speed website penting? Akan tetapi, mengapa kita harus peduli dengan page speed website? Pengalaman pengguna Ketika sebuah website memiliki page speed yang cepat, maka hal tersebut akan membuat pengguna merasa nyaman dan terpuaskan ketika menjelajahi website tersebut. Sebaliknya, ketika sebuah website ...